Apa Perbedaan Blog Dan Website ?
Anda mungkin tidak sepenuhnya memahami perbedaan blog dan website. Sekilas keduanya terlihat sama, namun perbedaan utama antara blog dan website adalah tujuannya. Blog biasanya ditujukan untuk melayani beberapa tipe audiens, sedangkan website ditujukan untuk melayani audiens yang lebih luas. Selain itu, masih banyak perbedaan lainnya yang bisa Anda ketahui, misalnya dari sisi pengertian, maka pengertian